Pada halaman ini akan dibahas mengenai Pengertian, Perbedaan Difabel dan Disabilitas Menurut Para Ahli. Semua informasi ini kami rangkum dari berbagai sumber. Semoga memberikan faedah bagi kita semua.
Pengertian, Perbedaan Difabel dan Disabilitas Menurut Para Ahli – Dalam postingan saya kali ini, saya akan mengangkat pengetahuan seputar Pengertian, Perbedaan Difabel dan Disabilitas Menurut Para Ahli. Adapun penjelasannya, sebagai berikut.
Definisi Disabilitas – lalu apa yang dimaksud dengan Disabilitas? Disabilitas merupakan ketidakseimbangan interaksi antara kondisi biologis dan lingkungan sosial sekitar artinya seorang yang termasuk kedalam penyandang cacat fisik, cacat mental ataupun gabungan antara keduanya.
Sedangkan Disabilitas yaitu orang yang memiliki kekurangan atau keterbatasan fisik, intelektual maupun sensorik yang dialami dalam jangka waktu lama. Ketika penyandang disabilitas berhadapan dengan hambatan maka hal itu akan menyulitkan mereka dalam berpartisipasi penuh dan efektif dalam kehidupan bermasyarakat berdasarkan kesamaan hak. Penyandang disabilitas merupakan "minoritas terbesar di dunia", umumnya memiliki tingkat kesehatan yang kurang baik, prestasi pendidikan yang lebih rendah, kesempatan ekonomi yang lebih sedikit dan tingkat kemiskinan yang lebih tinggi dibandingkan orang non-disabilitas.
Demikian artikel mengenai Pengertian, Perbedaan Difabel dan Disabilitas Menurut Para Ahli, Baca juga: Pengertian Keluarga
Dalam:
lain-lain
Pengertian Difabel dan Disabilitas
Pengertian dari Difabel yaitu penyandang cacat. Difabel ini merupakan singkatan dalam bahasa inggris, yakni : Different Abilities People. Yang berarti orang yang memiliki kemampuan yang berbeda dari orang normal. Maksud dari istilah tersebut untuk menunjukkan bahwa difabel itu bukan cacat atau kekurangan, tapi memiliki kemampuan yang berbeda, atau melakukan sesuatu dengan cara yang berbeda. Jadi konotasinya lebih positif dibandingkan kata cacat atau disabled. Misalnya saja orang yang berkemampuan dalam melukis menggunakan kaki, atau orang yang bermain piano menggunakan kali dan lain sebagainya.Definisi Disabilitas – lalu apa yang dimaksud dengan Disabilitas? Disabilitas merupakan ketidakseimbangan interaksi antara kondisi biologis dan lingkungan sosial sekitar artinya seorang yang termasuk kedalam penyandang cacat fisik, cacat mental ataupun gabungan antara keduanya.
Perbedaan Difabel dan Disabilitas
Jadi sudah jelas apa yang menjadi perbedaan Difabel dan Disabilitas seperti yang dijelaskan diatas bahwa Difabel artinya lebih kepada orang yang memiliki kemampuan khusus yang berbeda dari orang normal biasanya. Kemampuan disini bukan berarti orang yang memilki kekurangan, namun lebih kepada konotasi lebih positif, misalnya saja orang yang bermain piano menggunakan kaki seperti yang sudah dijelaskan diatas.Sedangkan Disabilitas yaitu orang yang memiliki kekurangan atau keterbatasan fisik, intelektual maupun sensorik yang dialami dalam jangka waktu lama. Ketika penyandang disabilitas berhadapan dengan hambatan maka hal itu akan menyulitkan mereka dalam berpartisipasi penuh dan efektif dalam kehidupan bermasyarakat berdasarkan kesamaan hak. Penyandang disabilitas merupakan "minoritas terbesar di dunia", umumnya memiliki tingkat kesehatan yang kurang baik, prestasi pendidikan yang lebih rendah, kesempatan ekonomi yang lebih sedikit dan tingkat kemiskinan yang lebih tinggi dibandingkan orang non-disabilitas.
Jenis-Jenis Disabilitas
Adapun jenis-jenis dari Disabilitas yang saya rangkum dari berbagai sumber terpercaya yakni diantaranya sebagai berikut :1. Disabilitas Perkembangan
Disabilitas perkembangan yaitu suatu disabilitas yang menyebabkan suatu masalah dengan pertumbuhan dan juga perkembangan tubuh. Meskipun istilah disabilitas perkembangan sering digunakan sebagai ungkapan halus untuk disabilitas intelektual, itilah tersebut juga mencakup berbagai kondisi kesehatan bawaan yang tidak mempunyai komponen intelektual atau mental, contohnya spina bifida.2. Disabilitas Sensorik
Disabilitas sensorik termasuk sebuah gangguan yang terjadi pada salah satu indera. Istilah ini biasanya digunakan terutama pada penyandang disabilitas yang mengacu pada gangguan pendengaran, penglihatan dan indera lainnya juga bisa terganggu.3. Disabilitas Intelektual
Disabilitas intelektual memiliki arti atau pengertian yang sangat luas mencakup berbagai kekurangan intelektual, diantaranya juga adalah keterbelakangan mental. Sebagai contohnya adalah seorang anak yang mengalami ketidakmampuan dalam belajar. Dan disabilitas intelektual ini bisa muncul pada seseorang dengan usia berapa pun.4. Disabilitas Mental
Disabilitas Mental merupakan kemampuan intelektual di bawah rata-rata. Biasanya terjadi pada anak-anak. Akan tetapi tidak hanya itu saja, disabilitas mental juga merupakan sebuah istilah yang menggambarkan berbagai kondisi emosional dan mental. Gangguan kejiwaan adalah istilah yang digunakan pada saat disabilitas mental secara signifikan mengganggu kinerja aktivitas hidup yang besar, misalnya saja seperti mengganggu belajar, berkomunikasi dan bekerja serta lain sebagainya.5. Disabilitas Fisik
Disabilitas Fisik adalah sebuah gangguan yang terjadi pada tubuh yang membatasi fungsi fisik salah satu anggota badan bahkan lebih atau kemampuan motorik seseorang. Disabilitas fisik lainnya termasuk sebuah gangguan yang membatasi sisi lain dari kehidupan sehari-hari. Misalnya saja gangguan pernapasan dan juga epilepsy.Demikian artikel mengenai Pengertian, Perbedaan Difabel dan Disabilitas Menurut Para Ahli, Baca juga: Pengertian Keluarga
Tidak ada komentar:
Posting Komentar